FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENJUALAN ONLINE PADA E-COMMERCE DI INDONESIA MENGGUNAKAN METODE REGRESI LOGISTIK
Keywords:
Penjualan online, E-commerce, Regresi LogistikAbstract
Dari data-data yang telah diperoleh diketahui bahwasanya penjualan online pada e-commerce diIndonesia telah mengalami kemajuan dikalangan warga. Pada penelitian ini mempunyai tujuan yang mana dapat mengidentifikasi faktor-faktor seperti jenis kelamin serta pendapatan dimana dapat mempengaruhi penjualan di sektor e-commerce Indonesia. Dalam penulisan ini, digunakan metode regresi logistik dalam menganalisis variabel yang dapat mempengaruhi penjualan e-commerce diIndonesia. Hasil analisis dengan menggunakan metode regresi logistik didapatkan nilai signifikansi untuk jenis kelamin 0,788>0,05 dan nilai signifikansi untuk pendapatan 0,508>0,05, variabel dependen (tingkat kepuasan) penulisan ini memberikan korelasi yang signifikan antara jenis kelamin serta pendapatan. Dengan demikian, aspek pendapatan serta jenis kelamin mempengaruhi tingkat kepuasan pada sampel yang diteliti.
Downloads
Published
Conference Proceedings Volume
Section
Categories
License
Copyright (c) 2024 Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi "SainTek"
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.