PENINGKATAN KETERAMPILAN PEMBUATAN LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN KEUANGAN PENGUSAHA UMKM TELUR ASIN RASA PEDAS PADA KOMUNITAS PEMBUAT TELUR ASIN DI KECAMATAN PONTANG KABUPATEN SERANG
PDF

Kata Kunci

Kata kunci: UMKM, Laporan keuangan, Komunitas

Abstrak

Komunitas Pembuat Telur Asin di Kecamatan Pontang Kabupaten Serang merupakan komuditas unggulan di wilayah tersebut, melimpahnya bahan pokok telur asin dapat memudahkan dalam memproduksi dan memenuhi permintaan telur asin, namun rendahnya nilai jual dan akses modal ke lembaga perbankan yang diakibatkan karena ketidak mampuan mitra dalam menyusuan laporan keuangannya sehingga menjadi kendala para mitra dalam mengembangkan usahanya. Maka dari itu, Universitas Terbuka dalam Program pengabdian masyarakat melaksanakan kegiatan pelatihan dan pendampingan untuk meningkatkan kesehatan keuangan pengusaha UMKM telur asin pada komunitas pembuat telur asin di Kecamatan Pontang Kabupaten Serang. Hasil dari kegiatan ini adalah kelompok mitra dalam hal ini komuditas pembuat telur asin kecamatan pontang sudah memahami pentingnya pembuatan laporan keuangan berbasis SAK ETAP dan mempraktikannya dalam kegiatan usahanya agar dapat memberikan kemudahan akases modal pada lembaga perbankan.

PDF

Referensi

Cindy, Fitriyah. 2020. Penerapan penyusunan laporan keuangan neraca berbasis SAK ETAP pada UMKM (Studi Kasus pada Elden Coffee & Eatery). Jurnal Akuntansi Vol 9 No 2 edisi November 2020.

Dewan Standar Akuntansi Keuangan. 2009. Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik. Jakarta: Ikatan Akuntan Indonesia.

Johny S, M Hasan M.2020. Pelatihan penyusunan laporan keuangan bagi usaha mikro kecil (umk) di desa pandeyan kecamatan pandeyan kabupaten sukoharjo. Jurnal budimas vol. 02, no. 01, 2020.

Leriza D, Faradillah, Winne R. 2022. Pelatihan penyusunan laporan keuangan berbasis sak emkm pada pelaku usaha clothing line. Dinamisia: jurnal pengabdian kepada masyarakat. Vol. 6, no. 2 april 2022, hal. 540-546.

Muhammad Saifur Rijal, Sopiah. 2023. Kajian Studi Literatur: Pelatihan untuk Pengembangan UMKM, Jurnal Ilmu Manajemen Terapan. Vol 4 No 5 Mei 2023.

Ngatno S, Eddy I, Ratna D, Aried. 2020. Pelatihan penyusunan laporan keuangan kepada para pelaku umkm di koperasi simpan pinjam surya abadi mandiri medan krio reswara: jurnal pengabdian kepada masyarakat. Volume 1 nomor 2 edisi juli 2020.

https://biropemerintahan.bantenprov.go.id/profil-kabupaten-serang